Bagus adalah seorang pria yang merantau di Jakarta. Bagus adalah orang desa yang percaya akan mitos.Mitos di Desanya, Jika pria belum menikah sampai usia 27 tahun maka dia tidak akan pernah menikah. Bagus pun mulai melakukan pencarian cintanya. Tiba-tiba, datanglah sosok Lula yang membuat Bagus kembali berharap untuk bisa mendapatkan pasangan hidup di umur yang ke-27 tahun. Ada hal dan perasaan yang mengganjal dihati Bagus. Sehingga membuat Bagus mulai ragu akan sosok Lula, Bagus harus menemukan jawaban atas keraguan dihatinya
18 Juni 2020